Pendidikan Karakter Jadi Perhatian Khusus PAUD St. Juliana Iteng

- Editor

Sabtu, 20 Januari 2024 - 18:11 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RUTENG, Komodoindonesiapost.com – Pendidikan Anak Usia Dini [PAUD] St. Juliana Iteng menggelar acara Natal dan Tahun baru bersama pada jumat, [19/1/24].

Kegiatan itu digelar di Susteran Compasionis Iteng, desa Iteng, kecamatan Satarmese kabupaten Manggarai.

Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 hingga pukul 12.00 Wita itu dihadiri oleh para siswa dan orang tua.

Dalam acara natal dan tahun bersama itu, para siswa mengisi acara dengan membawakan atraksi, membaca puisi, bernyanyi hingga menari bersama.

Kepala PAUD St. Juliana, Sr. Irmina Petronela Ane S. Pd mengungkapkan kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan perkembangan anak serta membentuk karakter dan melatih mental anak.

Tak hanya itu, lanjut Sr. Irmina, kegiatan ini juga dapat menarik gairah, agar anak anak semakin rajin dalam beraksi dan melatih sejak dini untuk memiliki rasa tanggung jawab atas tugas yang diberikan.

“Sementara bagi orang tua besar harapan kami orang tua turut mendukung serta memberikan pencerahan bahwa sangat penting sat anak usia dini itu perlu mendapatkan pendidikan paud sebab disana mereka dilatih mental serta berbaur bersama teman teman sehingga sat mereka masuk SD [sekolah dasar] mereka sudah terbiasa berada diantara teman teman yang lain, kata Sr. Irmina saat dikonfirmasi pada Jumat, [19/1/24].

Pihaknya merasa bangga karena acara tersebut terselenggara dengan baik dan dihadiri oleh para orang tua siswa.

“Ini menunjukan bahwa orang tua sangat sadar dan mendukung serta penting anaknya untuk dititip dalam pendidikan usia dini, serta begitu besar tanggunga jawab orang tua dalam mendampingi anak menuju usia sekolah dasar,” pungkas Sr. Irmina.

Pada akhir acara, para siswa menerima kado dari PAUD St. Julian beruapa selembar handuk.

“Kegiatan itu dilanjutkan dengan makan siang bersama baik anak anak, seluru stekholder pengajar paud St. Juliana serta semua orang tua peserta yang hadir,” tutup kepala PAUD St. Juliana Iteng itu.

Berita Terkait

Apriliani Wandira, Pelajar MTs 2 Negeri Mabar Terpilih Mewakili NTT di Olimpiade Sains di Jakarta
Pendidikan Ekonomi Uniflor Gelar Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Desa dengan Pelatihan Pembuatan Krupuk Ubi
SDI Golo Lambo Gelar Ujian Online Berbasis CBT dengan Media Chrome Book
Sonia W. Molina Wakili NTT Ikut Olimpiade Aritmatika di Australia
UPTD SMPN 1 Cibal Gelar UAS Berbasis Online
SMPN 1 Ndoso Gelar AAS Berbasis Google Form
Siswa-siswi Asal Borong Bangga Mengikuti Magang di Labuan Bajo
Prodi Pendidikan Ekonomi Uniflor Gelar Abdimas di Ngada

Berita Terkait

Senin, 5 Agustus 2024 - 13:42 WITA

Apriliani Wandira, Pelajar MTs 2 Negeri Mabar Terpilih Mewakili NTT di Olimpiade Sains di Jakarta

Selasa, 18 Juni 2024 - 17:09 WITA

Pendidikan Ekonomi Uniflor Gelar Pengabdian dan Pemberdayaan Masyarakat Desa dengan Pelatihan Pembuatan Krupuk Ubi

Senin, 13 Mei 2024 - 18:19 WITA

SDI Golo Lambo Gelar Ujian Online Berbasis CBT dengan Media Chrome Book

Jumat, 10 Mei 2024 - 21:32 WITA

Sonia W. Molina Wakili NTT Ikut Olimpiade Aritmatika di Australia

Senin, 29 April 2024 - 13:20 WITA

UPTD SMPN 1 Cibal Gelar UAS Berbasis Online

Jumat, 26 April 2024 - 12:17 WITA

SMPN 1 Ndoso Gelar AAS Berbasis Google Form

Rabu, 20 Maret 2024 - 22:45 WITA

Siswa-siswi Asal Borong Bangga Mengikuti Magang di Labuan Bajo

Jumat, 1 Maret 2024 - 23:29 WITA

Prodi Pendidikan Ekonomi Uniflor Gelar Abdimas di Ngada

Berita Terbaru

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP) Kabupaten Manggarai Barat, Maria Imaculata Etrus Babur  didampingi sekertaris Yohanes Rinaldo Gampur dan staf tim pelayanan perijinan Marselinus Siam Taku

Pariwisata-budaya

Manggarai Barat Miliki 66 Usaha Hiburan,  Hanya 1 Klab Malam

Kamis, 13 Mar 2025 - 17:35 WITA

45 Wanita Penghibur di Pub Mawar Jingga Discreening, oleh Tim Medis Puskesmas Labuan Bajo pada Rabu, 12 Maret 2025

Pemerintahan

45 Wanita Penghibur Pub Mawar Jingga Discreening, Ini Hasilnya

Rabu, 12 Mar 2025 - 20:56 WITA

Tipidter Polres Mabar Sidak Toko Sembako di Labuan Bajo

Ekonomi

Tipidter Polres Mabar Kembali Sidak Toko Sembako

Selasa, 11 Mar 2025 - 15:44 WITA

konsep desain Mawatu Resort di Labuan Bajo, foto: IG; Mawatu Resort

Pariwisata-budaya

Masyarakat Dukung Pembangunan Mawatu Resort Labuan Bajo

Senin, 10 Mar 2025 - 21:57 WITA