Meski Belum Jadi Bupati, Mario Richard Hadirkan Internet Gratis Bagi Warga Pulau Mesah

- Editor

Jumat, 13 September 2024 - 21:21 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mario Pranda dan Richard Sontani saat memberikan bantuan Internet gratis kepada warga di Pulau Mesah

Mario Pranda dan Richard Sontani saat memberikan bantuan Internet gratis kepada warga di Pulau Mesah

LABUAN BAJO, Komodo Indonesia Post – Meski belum menjadi bupati dan wakil bupati Manggarai Barat, Mario Pranda dan Richard Sontani beri bantuan internet gratis Starlink bagi Warga Pulau Mesah, kecamatan Komodo, Manggarai Barat, NTT. Jumat, [13/9] siang.

Bantuan yang diberikan Mario – Richard tersebut cukup memenuhi kebutuhan masyarakat Pulau Mesah akan akses internet.

“Internet gratis ini bisa digunakan oleh seluruh warga Pulau Mesah untuk akses komunikasi. Tentu ini sangat penting mengingat topografi pulau Mesah yang terbilang jauh dari Kota Labuan Bajo. Selain itu, Pulau Mesah juga memiliki infrastruktur pendidikan yang tentu membutuhkan dukungan akses komunikasi dan kebutuhan lainnya,” kata Mario Pranda.

Lanjut Mario, warga Pulau Mesah juga pasti membutuhkan internet untuk berkomunikasi dengan sanak saudara, anak, dan kebutuhan lain yang membutuhkan akses internet.

“Bapa, Mama, adik, kakak bisa menggunakan internet ini untuk keperluan komunikasi kapan saja tanpa mengeluarkan biaya,” ungkap Mario Pranda

Bantuan yang disalurkan Mario-Richard disambut baik oleh Warga Pulau Mesah.

“Kami berterimakasih kepada Pak Mario Pranda dan Richard Sontani yang telah menghadirkan Internet Gratis bagi Warga Pulau Mesah. Tentu ini kabar baik bagi kami yang ada di Pulau Mesah,” ujar salah satu tokoh Masyarakat setempat

Untuk diketahui, internet Starlink merupakan akses internet yang langsung dihubungkan pengguna lewat ponsel.

Penulis : Ven Darung

Berita Terkait

Kadis PUPR Manggarai Diduga Bohongi Masyarakat Soal Tanggap Bencana di Cibal Barat
DPRD Manggarai Desak PUPR Perbaiki Jalan Putus di Cibal Barat
Jalan Putus Diabaikan, PUPR dan BPBD Manggarai Cuma Bualan
Polres Mabar Bagi Takjil Dibulan Suci Ramadhan Di Labuan Bajo
Kadis Perindag Mabar Gabriel Bagung Mangkir dari Panggilan Polisi
Dugaan Reklamasi Mawatu Resort Dan Tambang Pasir Laut di Labuan Bajo Mendapat Sorotan Dari Walhi NTT
Pimpinan GP Ansor NTT Menyebut Konfercab Manggarai Barat tidak Sesuai Amanat Organisasi
Nama Abi Salim Diduga Dalang Aktivitas Tambang Pasir Ilegal di Rangko Untuk Reklamasi Pantai Mawatu

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 16:17 WITA

Kadis PUPR Manggarai Diduga Bohongi Masyarakat Soal Tanggap Bencana di Cibal Barat

Senin, 17 Maret 2025 - 10:36 WITA

DPRD Manggarai Desak PUPR Perbaiki Jalan Putus di Cibal Barat

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:11 WITA

Jalan Putus Diabaikan, PUPR dan BPBD Manggarai Cuma Bualan

Jumat, 7 Maret 2025 - 20:07 WITA

Polres Mabar Bagi Takjil Dibulan Suci Ramadhan Di Labuan Bajo

Selasa, 4 Maret 2025 - 18:14 WITA

Kadis Perindag Mabar Gabriel Bagung Mangkir dari Panggilan Polisi

Senin, 3 Maret 2025 - 20:30 WITA

Dugaan Reklamasi Mawatu Resort Dan Tambang Pasir Laut di Labuan Bajo Mendapat Sorotan Dari Walhi NTT

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:27 WITA

Pimpinan GP Ansor NTT Menyebut Konfercab Manggarai Barat tidak Sesuai Amanat Organisasi

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:48 WITA

Nama Abi Salim Diduga Dalang Aktivitas Tambang Pasir Ilegal di Rangko Untuk Reklamasi Pantai Mawatu

Berita Terbaru

ilustrasi foto Klab Malam, foto; ist

klab malam

Klab Malam Menjamur di Labuan Bajo, Berijin Hanya 1

Senin, 17 Mar 2025 - 19:09 WITA

Kondisi jalan di Dusun Pelas, Desa Timbu, Kecamatan Cibal Barat yang terputus total

Daerah

Jalan Putus Diabaikan, PUPR dan BPBD Manggarai Cuma Bualan

Minggu, 16 Mar 2025 - 20:11 WITA

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP) Kabupaten Manggarai Barat, Maria Imaculata Etrus Babur  didampingi sekertaris Yohanes Rinaldo Gampur dan staf tim pelayanan perijinan Marselinus Siam Taku

Pariwisata-budaya

Manggarai Barat Miliki 66 Usaha Hiburan,  Hanya 1 Klab Malam

Kamis, 13 Mar 2025 - 17:35 WITA