Mario Richard Diterima Bak “Dewa” di Suka dan Lewur

- Editor

Jumat, 4 Oktober 2024 - 18:06 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon bupati Manggarai Barat, Mario Pranda tengah mendengar keluhan warga.

Calon bupati Manggarai Barat, Mario Pranda tengah mendengar keluhan warga.

LABUAN BAJO, Komodo Indonesia Post Pasangan calon bupati dan wakil bupati Manggarai Barat, Mario Pranda dan Richard Sontani melakukan kunjungan ke dua anak kampung di kecamatan kuwus pada Kamis, 3 Oktober.

Dua anak kampung itu adalah kampung Suka dan kampung Lewur.

Mario Richard yang baru tiba dari Jakarta langsung melanjutkan perjalanan menuju dua anak kampung di kecamatan Kuwus itu.

Dua jam lebih perjalanan dari Labuan Bajo sampai ke kampung Lewur, Mario Richard disambut bak Dewa.

Dua calon pemimpin muda Manggarai Barat itu dielu elukan oleh para warga.

Terpantau dilokasi titik pertama kegiatan Tatap muka di kampung Lewur, tim relawan dari Paket Mario-Richard mulai dari tingkat Korcam, Kordes sampai tingkat Korkam di Kecamatan Kuwus, intens mengawal dan membantu setiap kegiatan-kegiatan Paslon Mario-Richard..

Fransiskus Jehula, Ketua Korcam Kecamatan Kuwus mengungkapkan warga kampung Lewur sangat menantikan kehadiran Mario Richard.

“Kalo dari hasil pengamatan saya tadi malam itu, mereka sangat antusias juga menerima Pasangan Mario-Richard, apa lagi dengan saat Orasi Politiknya dari kedua Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Mario-Richard, jadi mereka sangat optimis sekali untuk memenangkan Pasangan Mario-Richard, ungkap Fransiskus.

Kata Fransiskus, Acara tatap muka di Kampung Lewur itu dihadiri oleh empat Gendang.

Dari empat Gendang ini, kata dia, rata-rata hadir semua keterwakilannya

“Mereka berkomitmen untuk mengutus Paket Mario-Richard,” pungkas Fransiskus.

Lebih lanjut, setelah selesai dari Kampung Lewur tadi malam itu, kami lansung ke Kampung Suka, disana juga kami diterima di rumah Adat Gendang Banggang dengan acara Wuat Wa’i (Mengutus) Pasangang Mario-Richard. Antusias dari masyarakat di kampung Suka tadi malam itu, sangat luar biasa sekali. Apa lagi Pa Richard ini kan dari
masih darah dari kampung Suka disana, tidak salah kalau antusias dari tiga Gendang Banggang di Suka itu benar-benar memberikan dukungan dengan cara Wuat Wa’i (mengutus) pasangan Mario-Richard. Karena mengutus anak mereka sendiri. Pokoknya sangat luar biasa sekali di Gendang Banggang kampung Suka tadi malam itu. Ungkap Fransiskus

Dia menegaskan, pihaknya sudah menyatakan dukungan dan berkomitmen memenangkan Paslon Mario-Richard pada Pilkada 27 November mendatang.

“Kami sudah berkomitmen memenangkan Paslon Mario-Richard sehingga sejak awal sosialisasi, silaturahmi, kami selalu bekerja sama di tingkat Korcam, Kordes maupun Korkam, serta kegiatan lainnya kami selalu ada dan mengawasinya,” tegasnya.

Penulis : Tim Komodo Indonesia Post

Berita Terkait

Kadis PUPR Manggarai Diduga Bohongi Masyarakat Soal Tanggap Bencana di Cibal Barat
DPRD Manggarai Desak PUPR Perbaiki Jalan Putus di Cibal Barat
Jalan Putus Diabaikan, PUPR dan BPBD Manggarai Cuma Bualan
Polres Mabar Bagi Takjil Dibulan Suci Ramadhan Di Labuan Bajo
Kadis Perindag Mabar Gabriel Bagung Mangkir dari Panggilan Polisi
Dugaan Reklamasi Mawatu Resort Dan Tambang Pasir Laut di Labuan Bajo Mendapat Sorotan Dari Walhi NTT
Pimpinan GP Ansor NTT Menyebut Konfercab Manggarai Barat tidak Sesuai Amanat Organisasi
Nama Abi Salim Diduga Dalang Aktivitas Tambang Pasir Ilegal di Rangko Untuk Reklamasi Pantai Mawatu

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 16:17 WITA

Kadis PUPR Manggarai Diduga Bohongi Masyarakat Soal Tanggap Bencana di Cibal Barat

Senin, 17 Maret 2025 - 10:36 WITA

DPRD Manggarai Desak PUPR Perbaiki Jalan Putus di Cibal Barat

Jumat, 7 Maret 2025 - 20:07 WITA

Polres Mabar Bagi Takjil Dibulan Suci Ramadhan Di Labuan Bajo

Selasa, 4 Maret 2025 - 18:14 WITA

Kadis Perindag Mabar Gabriel Bagung Mangkir dari Panggilan Polisi

Senin, 3 Maret 2025 - 20:30 WITA

Dugaan Reklamasi Mawatu Resort Dan Tambang Pasir Laut di Labuan Bajo Mendapat Sorotan Dari Walhi NTT

Jumat, 28 Februari 2025 - 22:27 WITA

Pimpinan GP Ansor NTT Menyebut Konfercab Manggarai Barat tidak Sesuai Amanat Organisasi

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:48 WITA

Nama Abi Salim Diduga Dalang Aktivitas Tambang Pasir Ilegal di Rangko Untuk Reklamasi Pantai Mawatu

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:28 WITA

Aliansi Jurnalis Manggarai Barat Gelar Musyawarah Besar di Labuan Bajo

Berita Terbaru

ilustrasi. sumber foto;net

Investigasi

Cinta Terlarangku Dengan Perempuan PUB Cantik di Labuan Bajo

Sabtu, 22 Mar 2025 - 16:46 WITA

ilustrasi foto Klab Malam, foto; ist

klab malam

Klab Malam Menjamur di Labuan Bajo, Berijin Hanya 1

Senin, 17 Mar 2025 - 19:09 WITA