Mantan Aktivis 98, Budiman Sudjatmiko Ditugaskan Prabowo untuk Membrantas Kemiskinan

- Editor

Selasa, 15 Oktober 2024 - 17:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Budiman Sudjatmiko

Budiman Sudjatmiko

JAKARTA, Komodo Indonesia Post- Mantan Aktivis 98, Budiman Sudjatmiko dipanggil menghadap Probowo di kediamannya di Jakarta Selatan pada Selasa, [15/10] siang.

Budiman dipanggil untuk menerima arahan presiden terpilih, Prabowo Subianto untuk membantunya menjalankan pemerintahanya lima tahun ke depan.

Budiman, kepada awak media mengatakan ia dan Probawo punya konsentrasi yang sama yaitu pada kemiskinan. “Alhamdulillah, tadi, kami [Budiman dan Prabowo] menggali dasar dasar dan alasan utama kami menjadi warga negara dan kenapa dulu saya terjun ke dunia politik, kira kira saya terlibat dalam politik hingga sejauh ini termasuk segala suka dukanya, adalah karena kami konsen pada isu kemiskinan,” kata Budiman.

Kata dia, karena itu Prabowo membicarakan problem kemiskinan yang masih merata, baik di kota maupun di desa yang menyebabkan kurang gizi, stunting dan ketertinggalan dalam aspek kehidupan.

“Sikap pa Prabowo tadi, meminta saya agar menemani beliau secara reguler di kompleks istana untuk mengkordinasikan bagaimana cara memberantas kemiskinan,” pungkasnya.

 

 

Penulis : Ven Darung

Berita Terkait

Setelah Ditanya Mely Siboe Milih Nomor Satu atau Nomor Dua, THL di Mabar Dinonaktif karena Ketahuan tidak Memilih Nomor Dua
MK Diminta Batalkan Keputusan KPU Manggarai Barat Soal Kemenangan Edi Weng
Demonstran Bawa Keranda ke KPU, Sebut Pertanda Demokrasi Telah Mati di kabupaten Manggarai Barat
Demonstran Melakukan Ritual Adat “Keti Manuk Miteng” di Hadapan Ketua KPU, Sempat Terjadi Chaos
Ratusan Warga Geruduk KPU Manggarai Barat, Menolak Penetapan Pemenang Pilkada
Ini Bukti Ketua KPU Ano Parman Coblos di Dua TPS
Ketua KPU Manggarai Barat Nyambi Jadi Tim Sukses Edi Weng?
Semua Saksi Mario-Richard Tolak Tanda Tangan Berita Acara Hasil Pleno

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 08:29 WITA

Setelah Ditanya Mely Siboe Milih Nomor Satu atau Nomor Dua, THL di Mabar Dinonaktif karena Ketahuan tidak Memilih Nomor Dua

Selasa, 14 Januari 2025 - 22:30 WITA

MK Diminta Batalkan Keputusan KPU Manggarai Barat Soal Kemenangan Edi Weng

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:05 WITA

Demonstran Bawa Keranda ke KPU, Sebut Pertanda Demokrasi Telah Mati di kabupaten Manggarai Barat

Kamis, 12 Desember 2024 - 14:09 WITA

Demonstran Melakukan Ritual Adat “Keti Manuk Miteng” di Hadapan Ketua KPU, Sempat Terjadi Chaos

Kamis, 12 Desember 2024 - 13:50 WITA

Ratusan Warga Geruduk KPU Manggarai Barat, Menolak Penetapan Pemenang Pilkada

Kamis, 5 Desember 2024 - 08:08 WITA

Ini Bukti Ketua KPU Ano Parman Coblos di Dua TPS

Rabu, 4 Desember 2024 - 08:47 WITA

Ketua KPU Manggarai Barat Nyambi Jadi Tim Sukses Edi Weng?

Minggu, 1 Desember 2024 - 20:26 WITA

Semua Saksi Mario-Richard Tolak Tanda Tangan Berita Acara Hasil Pleno

Berita Terbaru

ilustrasi foto Klab Malam, foto; ist

klab malam

Klab Malam Menjamur di Labuan Bajo, Berijin Hanya 1

Senin, 17 Mar 2025 - 19:09 WITA

Kondisi jalan di Dusun Pelas, Desa Timbu, Kecamatan Cibal Barat yang terputus total

Daerah

Jalan Putus Diabaikan, PUPR dan BPBD Manggarai Cuma Bualan

Minggu, 16 Mar 2025 - 20:11 WITA

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP) Kabupaten Manggarai Barat, Maria Imaculata Etrus Babur  didampingi sekertaris Yohanes Rinaldo Gampur dan staf tim pelayanan perijinan Marselinus Siam Taku

Pariwisata-budaya

Manggarai Barat Miliki 66 Usaha Hiburan,  Hanya 1 Klab Malam

Kamis, 13 Mar 2025 - 17:35 WITA