Pengunjung Pantai Pede Soroti Masalah Sampah, ” Mau Duduk Santai di Pantai Tidak Bisa”

- Editor

Selasa, 12 Maret 2024 - 22:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemandangan sampah di Pantai Pede Labuan Bajo (Foto: Komodoindonesiapost.com)

Pemandangan sampah di Pantai Pede Labuan Bajo (Foto: Komodoindonesiapost.com)

Labuan Bajo, Komodoindonesiapost.com – Cita-cita Labuan Bajo menjadi destinasi pariwisata super perioritas nampaknya masih dihantui masalah sampah. Terutama di ruang public salah satunya yaitu Pantai Pede yang terletak di Desa Gorontalo, Kecamatan Komodo, Manggarai Barat.

Hal ini terbukti saat Tim komodoindonesiapost.com mengunjungi tempat ini pada Selasa (12/03/20240. Tiba di lokasi awak media ini langsung disambut oleh sampah-sampah yang berserakan di bibir pantai. Beragam sampah ditemukan, mulai dari sampah pelastik, botol kemasan minuman ringan hingga puing-puing kayu memadati area pantai yang semestinya sangat bagus untuk diduduki oleh para pengunjung. Sampah-sampah yang berserakan ini kemungkinan terbawa oleh arus gelombang dari lautan.

Baca Juga :   Hari Air Sedunia, LSM Burung Indonesia Tanam 1.500 Pohon

Salah satu pengunjung pantai Pede yang namanya tak mau ditulis menyebut, pemandangan sampah di pantai Pede ini seakan tak pernah hilang.

Baca Juga :   PT. Wijaya Karya yang Mengerjakan Jalan Golo Mori Merugi Hingga 5,84 Triliun

“Sudah sering ke sini, tapi sampah masih saja banyak. Mau duduk santai di pantai tidak bisa. Terlalu banyak sampah,” ungkapnya.

Ia berharap agar pemerintah setempat memperhatikan kebersihan pantai tersebut, sebab tempat ini salah satu area public yang sangat bagus digunakan oleh masyarakat Labuan Bajo atau para wisatawan.

Komentar

Penulis : Remigius Nahal

Berita Terkait

Gahawasri Labuan Bajo Gelar Pelatihan Peningkatan Safety Labuan Bajo
Warga Dukung Ide Pemerintah Hadirkan Transportasi Online di Labuan Bajo
Legenda Watu Timbang Raung di Manggarai Barat

Berita Terkait

Senin, 6 Mei 2024 - 15:07 WITA

Gahawasri Labuan Bajo Gelar Pelatihan Peningkatan Safety Labuan Bajo

Selasa, 9 April 2024 - 00:04 WITA

Warga Dukung Ide Pemerintah Hadirkan Transportasi Online di Labuan Bajo

Selasa, 12 Maret 2024 - 22:40 WITA

Pengunjung Pantai Pede Soroti Masalah Sampah, ” Mau Duduk Santai di Pantai Tidak Bisa”

Minggu, 26 November 2023 - 11:48 WITA

Legenda Watu Timbang Raung di Manggarai Barat

Berita Terbaru

Tangkapan layar Kades Manong, Marianus S. Karim saat memosting foto poster Edi Weng

Daerah

Kades Manong Diduga Kampanyekan Edi Weng di Facebook

Kamis, 4 Jul 2024 - 17:51 WITA