ETMC Batal Gelar di Labuan Bajo, Logam Singgung Mulut Besar dr. Weng dan Minta Ketua Askab Mundur.

- Editor

Jumat, 13 September 2024 - 15:54 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terlapor Lorens Logam. (Foto; Facebook Lorens Logam)

Terlapor Lorens Logam. (Foto; Facebook Lorens Logam)

Logam membeberkan soal ketersediaan anggaran daerah yang krisis.

“Inikan alasan yang dibuat – buat sebetulnya, jujur ajalah kita ngomong. Tahun 2022 lalu, kita nggak ikut turnamen ETMC di Lembata karena kendala dana. Lalu hari ini kita undur diri sebagai tuan rumah juga karena kendala dana, padahal tiap tahun PAD kita naik terus. Dulu waktu PAD kita kecil, nggak pernah absen kita mengikuti kompetisi bergengsi ini, kenapa sekarang berbeda gitu? Bagi saya ini soal pilihan kebijakan yang tidak sehat,” ujarnya.

Baca Juga :   Gahawasri Labuan Bajo Gelar Pelatihan Peningkatan Safety Labuan Bajo

Logam singgung mulut besar dr Weng soal turnamen ETMC Mabar 2024.

“Bulan Juni kemarin, Wabub kita ngomong ke media kalau pemerintah sudah jelas menyediakan dana dan tempat sebagai tuan rumah ETMC di Labuan Bajo. Kalau sekarang faktanya tidak ada dana maka yang disampaikan dr Weng kemarin itu hanya omong kosong belaka.”

“Secara pribadi saya berharap sdra Ketua Askab Mabar segera undur diri dari kepengurusan, biarkan orang – orang yang berkompeten mengurus sepak bola kita. Dampak dari batalnya turnamen ini sangat besar bagi Pemda Mabar, yang pertama sekali soal kemampuan yang minim, kedua pola komunikasi yang tidak sehat (Sangat memalukan), ketiga perekonomian masyarakat terlebih khusus pelaku UMKM. Kalau turnamen ini berjalan saya pastikan perekonomian masyarakat kita cukup meningkat,” tutupnya.

Komentar

Penulis : Tim Komodo Indonesia Post

Berita Terkait

Warga Boleng Solid Menangkan Mario-Richard
Lagi Lagi Pra Peradilan 4 Tersangka Kasus Korupsi Ditolak Pengadilan, Kejari Mabar Siap “Seret” Tersangka ke Kupang
Meski Belum Jadi Bupati, Mario Richard Hadirkan Internet Gratis Bagi Warga Pulau Mesah
Adik Bupati Manggarai Barat Diduga Terlibat Dalam Kasus Korupsi Proyek Irigasi Wae Kaca 1
KPK Jadikan Manggarai Barat sebagai Kabupaten Anti Korupsi, Begini Tanggapan ICW dan Aktivis Anti Korupsi
Paradoks Tagline Anak Petani, Petani di Lembor Mengeluh Tak Kebagian Pupuk Subsidi
Dana Ganti Rugi Jalan KEK Golo Mori Diduga Ditilep Bupati
Pengamat: Edi Endi Bisa Keok Lawan Mario

Berita Terkait

Kamis, 19 September 2024 - 18:43 WITA

Warga Boleng Solid Menangkan Mario-Richard

Sabtu, 14 September 2024 - 12:04 WITA

Lagi Lagi Pra Peradilan 4 Tersangka Kasus Korupsi Ditolak Pengadilan, Kejari Mabar Siap “Seret” Tersangka ke Kupang

Jumat, 13 September 2024 - 21:21 WITA

Meski Belum Jadi Bupati, Mario Richard Hadirkan Internet Gratis Bagi Warga Pulau Mesah

Jumat, 13 September 2024 - 20:03 WITA

Adik Bupati Manggarai Barat Diduga Terlibat Dalam Kasus Korupsi Proyek Irigasi Wae Kaca 1

Jumat, 13 September 2024 - 15:54 WITA

ETMC Batal Gelar di Labuan Bajo, Logam Singgung Mulut Besar dr. Weng dan Minta Ketua Askab Mundur.

Minggu, 8 September 2024 - 11:19 WITA

Paradoks Tagline Anak Petani, Petani di Lembor Mengeluh Tak Kebagian Pupuk Subsidi

Kamis, 5 September 2024 - 19:16 WITA

Dana Ganti Rugi Jalan KEK Golo Mori Diduga Ditilep Bupati

Kamis, 5 September 2024 - 19:07 WITA

Pengamat: Edi Endi Bisa Keok Lawan Mario

Berita Terbaru

Daerah

Warga Boleng Solid Menangkan Mario-Richard

Kamis, 19 Sep 2024 - 18:43 WITA