Perayaan Natal di Labuan Bajo Dijaga Ketat Polri

- Editor

Minggu, 24 Desember 2023 - 13:32 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Manggarai Barat Gelar Opersi Tarungga untuk mengamankan peryaaan Natal

Polres Manggarai Barat Gelar Opersi Tarungga untuk mengamankan peryaaan Natal

LABUAN BAJO, Komodoindonesiapost.comPerayaan Natal di Labuan Bajo Manggarai Barat dijaga ketat aparat kepolisian setempat.

untuk menjamin keamanan dan ketertiban saat Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru), Kepolisian Resor (Polres) Manggarai Barat menggelar Operasi Lilin Turangga 2023.

Operasi yang digelar seluruh Indonesia ini sudah berlangsung sejak tanggal 22 Desember 2023 hingga 2 Januari 2024.

Baca Juga :   PMKRI Desak Polres Mabar Tetapkan Ngadiman Tersangka

Kapolres Manggarai Barat, AKBP Ari Satmoko, S.H., S.I.K., M.M. mengatakan bahwa pihaknya siap melakukan pengamanan perayaan Nataru. Sebanyak 160 personil sudah ditempatkan pada wilayah dan pos yang sudah ditentukan.

Perayaan Nataru, kita sudah mulai melakukan pengamanan gereja-gereja di Kota Labuan Bajo maupun di 12 kecamatan di Kabupaten Manggarai Barat dengan menerjunkan ratusan personil untuk melakukan pengamanan,” kata Kapolres Mabar pada Minggu (24/12/2023) siang.

Baca Juga :   Mario, Bocah Penderita Tumor Colli Asal Manggarai Butuh Uluran Tangan Dermawan

Pihaknya akan berkolaborasi dengan instansi lainnya dalam memberikan pelayanan dan pengamanan.

Komentar

Berita Terkait

Aliansi Jurnalis Manggarai Barat Gelar Diskusi Dengan Dewan Pers di Labuan Bajo
Kekuatan Edi Weng Makin Rontok, Banyak Pendukung Migrasi ke Mario Richard
Wartawan Jakarta Kecam Sikap Represif Anggota Polres Manggarai Terhadap Pemred Floresa
Tim Floresa Akan Tempuh Jalur Hukum Usai Pernyataan Pers Kapolres Manggarai yang Dinilai tidak Sesuai Fakta
Mengagetkan, Ternyata Ini Alasan Ino Peni Dukung Mario Richard
Aliansi Jurnalis Manggarai Barat Mendesak Kapolri Copot Kapolres Manggarai
Richard Sontani; Pemimpin Tugasnya Melayani Masyarakat
Mario Richard Diterima Bak “Dewa” di Suka dan Lewur

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 19:18 WITA

Aliansi Jurnalis Manggarai Barat Gelar Diskusi Dengan Dewan Pers di Labuan Bajo

Minggu, 6 Oktober 2024 - 17:13 WITA

Kekuatan Edi Weng Makin Rontok, Banyak Pendukung Migrasi ke Mario Richard

Minggu, 6 Oktober 2024 - 09:59 WITA

Wartawan Jakarta Kecam Sikap Represif Anggota Polres Manggarai Terhadap Pemred Floresa

Minggu, 6 Oktober 2024 - 06:25 WITA

Tim Floresa Akan Tempuh Jalur Hukum Usai Pernyataan Pers Kapolres Manggarai yang Dinilai tidak Sesuai Fakta

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 07:19 WITA

Mengagetkan, Ternyata Ini Alasan Ino Peni Dukung Mario Richard

Jumat, 4 Oktober 2024 - 18:19 WITA

Richard Sontani; Pemimpin Tugasnya Melayani Masyarakat

Jumat, 4 Oktober 2024 - 18:06 WITA

Mario Richard Diterima Bak “Dewa” di Suka dan Lewur

Kamis, 3 Oktober 2024 - 19:26 WITA

Bawaslu Mabar Telusur ASN yang Ikut Politik Praktis

Berita Terbaru