Tiga “Banteng” Senayan Sukseskan Kunjungan Ganjar

- Editor

Kamis, 25 Januari 2024 - 18:52 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

RUTENG, Komodoindonesiapost.com – Tiga anggota DPR RI partai PDIP tiba di Bandara Frans Sales Lega Ruteng pada Kamis, 25 januari 2024.

Ketiga anggota DPR RI itu adalah Herman Hery, Andreas Hugo Parera dan Ansi Lema.

Ketiga anggota DPR RI partai “Banteng” itu tiba di Bandara Frans Sales Lega pada pukul 10.25 Wita menggunakan helikopter dari Labuan Bajo.

Anggota DPR RI itu disambut DPP KGN dan DPC KGN Manggarai Barat dan Manggarai.
Lepas dari Bandara Frans Sales Lega, ketiga putra NTT itu bergegas ke rumah Jabatan [Rujab] bupati Manggarai, Heribertus G.L Nabit.

Baca Juga :   Ermelinda Suriana Gelar Kampanye Politik di Depan Ratusan Masa

Setelah dari Rujab bupati Manggarai, ketiga anggota partai Banteng itu dan Tim KGN meninjau kesiapan sejumlah titik yang akan dikunjungi calon Presiden nomor urut 3 itu.

Herman Hery saat bertemu dan berdiskusi dengan tim KGN mengungkapkan bahwa persiapan kampanye akbar di Ruteng itu sesuai harapannya.

Baca Juga :   Mario Pranda Ditemani Stefy Harman Jalan Kaki 6 Km untuk Bertemu Warga

“Senang karena sesuai ekspektasi saya,” kata Herman Hery.

Tiga Anggota DPR RI, Herman Hery, Ansy Lema dan Andreas Hugo Parera tengah berdiskusi dengan DPP KGN/Pheng

Sementara itu, Asti, tim protokoler dari pusat menerangkan bahwa Ganjar Pranowo akan tiba di Ruteng pada pukul 09.00 Wita.

“Tiba di Bandara Frans Sales Lega, Ganjar Pranowo akan diterima dengan seremonial adat,” kata Asti.

Komentar

Berita Terkait

Tokoh Adat Welak Sebut Edi Weng Menang 2019 karena Minta di Tempat Ini, Sekarang Giliran Mario Richard
Edi Endi Sebut Bupati Hingga Presiden tidak Bisa Membuka Lapangan Pekerjaan, Gusti Sarifin: Itu Pemimpin Tolol
Perjuangan Mario Richard dalam Naungan Lelulur Empo Rengka Waek – Pong Welak
“Oe, Nomor Satu Ata Naun”, Lirik Lagu Ronda Warga Werak dalam menerima Kunjungan Mario Richard
Mario Richard Tiba di Welak Disambut Lautan Massa
Warga Sano Nggoang Sebut Bantuan Mesin Genset dari DLH Mabar Hanya Menjadi Sampah dan Bentuk Pembohongan Pemerintah
Mesin Genset di desa Golo Sepang Terancam Dikembalikan
Dua Aparat Desa Golo Sepang yang Ikut Kampanye Edi Weng akan Dipecat

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 10:32 WITA

Tokoh Adat Welak Sebut Edi Weng Menang 2019 karena Minta di Tempat Ini, Sekarang Giliran Mario Richard

Kamis, 21 November 2024 - 08:37 WITA

Edi Endi Sebut Bupati Hingga Presiden tidak Bisa Membuka Lapangan Pekerjaan, Gusti Sarifin: Itu Pemimpin Tolol

Jumat, 15 November 2024 - 16:45 WITA

Perjuangan Mario Richard dalam Naungan Lelulur Empo Rengka Waek – Pong Welak

Jumat, 15 November 2024 - 15:55 WITA

“Oe, Nomor Satu Ata Naun”, Lirik Lagu Ronda Warga Werak dalam menerima Kunjungan Mario Richard

Jumat, 15 November 2024 - 06:28 WITA

Warga Sano Nggoang Sebut Bantuan Mesin Genset dari DLH Mabar Hanya Menjadi Sampah dan Bentuk Pembohongan Pemerintah

Jumat, 15 November 2024 - 05:44 WITA

Mesin Genset di desa Golo Sepang Terancam Dikembalikan

Kamis, 14 November 2024 - 22:04 WITA

Dua Aparat Desa Golo Sepang yang Ikut Kampanye Edi Weng akan Dipecat

Kamis, 14 November 2024 - 21:45 WITA

Kades Golo Sepang Akui Proposal Dibuat Tanggal 28 Oktober Bertepatan dengan Kampanye dr. Weng

Berita Terbaru