Sari Firman, Masa Pra Paskah 5 [Pater Dr. Leo Kleden, SVD]

- Editor

Minggu, 17 Maret 2024 - 07:11 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

b. “Barangsiapa mencintai nyawanya, ia akan kehilangan nyawanya, tetapi barangsiapa tidak mencintai nyawanya di dunia ini, ia memeliharanya untuk hidup yg kekal”.
Dengan kata-kata ini Yesus merumuskan prinsip hidup yg paling dasariah untuk semua manusia:
bahwa hanya dengan mengurbankan diri bagi sesama, orang akan menemukan jati diri yang sesungguhnya.

c. Pelayanan: “Barangsiapa melayani Aku, ia harus mengikut Aku dan di mana pun Aku berada, di situ pun pelayan-Ku akan berada”.

Baca Juga :   Sari Firman Rabu Abu: Awal Masa Prapaskah. [P. Dr. Leo Kleden, SVD]

β€’ Beranikah kita mengikut Yesus Tersalib, ibarat sebutir biji gandum yang harus mati untuk tumbuh dan menghasilkan buah berlimpah?
β€’ Beranikah kita melayani Dia dalam sesama yang paling kecil, miskin dan hina dina?

3. 🌿 πŸŒ„ DOA:
+ Yesus, ajarlah kami mengikuti jalan-Mu, jalan sunyi benih kecil yang harus mati untuk tumbuh dan menghasilkan buah berlimpah, sebab hanya dengan memberi, kami menerima hanya dengan berbagi, kami dilimpahi hanya dgn mengurbankan nyawa bagi sesama,
kami mencapai hidup baru yang abadi dalam Dikau, Penyelamat kami sepanjang segala abad + Amin πŸŒΏπŸ‡πŸ•

Baca Juga :   Renungan Minggu ADVEN 1 dari P. Dr Leo Kleden, SVD.

Salam kasih, doa dan persembahan Ekaristi untukmu semua.

Komentar

Penulis : Pater Dr. Leo Kleden, SVD

Berita Terkait

Panitia Kunjungan Paus Fransiskus Belum Merinci Agenda Kunjungan, Umat Diminta Hati hati Menerima Informasi
Keuskupan Ruteng: Romo Gusti Sudah Diberhentikan dari Pastor Paroki Kisol
Riwayat Hidup Romo Beny Jaya dan Sakit yang Dideritanya Selama Ini
Keuskupan Ruteng Berduka, Romo Beny Jaya Dikabarkan Tutup Usia
Sari Firman, Masa Pra Paskah 4 [Pater Dr. Leo Kleden, SVD]
Sari Firman, Pra Paskah 3 [Pater Dr. Leo Kleden, SVD]
Sari Firman Pra Paskah 2 [Pater Dr. Leo Kleden, SVD
Sari Firman Masa Pra Paskah 1 [Pater. Dr. Leo Kleden, SVD]

Berita Terkait

Sabtu, 8 Juni 2024 - 16:47 WITA

Panitia Kunjungan Paus Fransiskus Belum Merinci Agenda Kunjungan, Umat Diminta Hati hati Menerima Informasi

Selasa, 30 April 2024 - 12:54 WITA

Keuskupan Ruteng: Romo Gusti Sudah Diberhentikan dari Pastor Paroki Kisol

Sabtu, 20 April 2024 - 01:52 WITA

Riwayat Hidup Romo Beny Jaya dan Sakit yang Dideritanya Selama Ini

Kamis, 18 April 2024 - 21:07 WITA

Keuskupan Ruteng Berduka, Romo Beny Jaya Dikabarkan Tutup Usia

Minggu, 17 Maret 2024 - 07:11 WITA

Sari Firman, Masa Pra Paskah 5 [Pater Dr. Leo Kleden, SVD]

Sabtu, 9 Maret 2024 - 11:50 WITA

Sari Firman, Masa Pra Paskah 4 [Pater Dr. Leo Kleden, SVD]

Sabtu, 2 Maret 2024 - 15:27 WITA

Sari Firman, Pra Paskah 3 [Pater Dr. Leo Kleden, SVD]

Sabtu, 24 Februari 2024 - 20:13 WITA

Sari Firman Pra Paskah 2 [Pater Dr. Leo Kleden, SVD

Berita Terbaru